Pengertian Generator, Cara Kerja Generator, Jenis Generator, Fungsi Generator Listrik
Pengertian Generator, Cara Kerja Generator, Jenis Generator, Fungsi Generator Listrik
Oleh Muklis Ariski/Februari 2019
Gambar Generator
Dalam artikel kali ini saya akan membahas tentang generator,seperti yang kita ketahui generator juga sebagai salah satu pembangkit listrik,biar lebih jelas lagi ayo kita mulai pembahasan kali ini....
Sumber Energi Gerak Generator
Energi yang menggerakkan generator sendiri sumbernya bermacam macam. Padapembangkit listrik tenaga angin misalnya generator bergerak karena adanya kincir yang berputar karena angin. Demikian pula pada pembangkit pembangkit listrik tenaga air yang memanfaatkan energi gerak dari air. Sedang pada pembangkit listrik gerak dari generator didapatkan dari proses pembakaran bahan bakar diesel.
Prinsip Kerja / Cara Kerja Generator Listrik
Generator bekerja berdasarkan hukum faraday yakni apabila suatu penghantar diputarkan didalam sebuah medan magnet sehingga memotong garis garis gaya magnet maka pada ujung penghantar tersebut akan timbulkan ggl (garis gaya listrik) yang mempunyai satuan volt.
Comments
Post a Comment